Author Archives: admin

Tips Memilih iPhone Bekas yang Berkualitas

Ketika membeli iPhone bekas, penting untuk memastikan bahwa ponsel yang Anda pilih dalam kondisi yang baik dan berfungsi dengan baik. Berikut adalah 10 tips untuk membantu Anda memilih iPhone bekas yang berkualitas: Periksa Kondisi Fisik: Periksa bodi iPhone untuk memastikan ...

Read More »

Facebook dan Instagram Mulai Blokir Konten Berita di Kanada

Meta telah mulai memblokir semua konten berita di Facebook dan Instagram di Kanada, sebuah perubahan yang diharapkan dapat dilihat oleh semua pengguna di negara tersebut dalam “beberapa minggu ke depan”. Langkah itu sebagai tanggapan terhadap Undang-Undang Berita Online negara itu, yang akan mewajibkan ...

Read More »

Toyota Rangga Siap Mengulang Sukses Kijang Pick Up

PT Toyota-Astra Motor (TAM) bersama dengan NMAA (National Modificator and Aftermarket Association) mengadakan Toyota Rangga Concept Digimodz Contest di ajang Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2023. Toyota membuka kesempatan bagi masyarakat untuk mengelaborasi berbagai ide konversi mobil serbaguna berbasis Rangga Concept. ...

Read More »

Polisi Tangkap Hampir 1.000 Orang Terkait Kerusuhan Prancis

Polisi telah menahan 994 orang terkait kerusuhan Prancis yang makin meluas. Kekacauan ini buntut panjang penembakan seorang remaja berusia 17 tahun oleh polisi. Kerusuhan ini sudah berlangsung selama tiga malam empat hari dan makin meluas. Bahkan pemerintah Prancis telah menurunkan 45 ribu ...

Read More »

Spesifikasi dan Harga Poco X5 Pro 5G yang Resmi Masuk Indonesia

Poco X5 Pro 5G akhirnya resmi diluncurkan ke Indonesia. HP Poco ini dirilis bersamaan dengan seri flagship, Poco F5. Head of Marketing Poco Indonesia, Andi Renreng menyatakan kalau Poco X5 Pro ditujukan untuk malangan Gen Z yang menginginkan ponsel dengan performa tinggi berkat prosesornya. “POCO X5 Pro ...

Read More »